My Blog

  • Polianthes Flowers - Polianthes tuberosa is a timeless green plants of the tribe Agavaceae. Oil from the flowers used in making perfume. Tuberosa name indicates that this pla...
    14 years ago
  • Tips for Car Rider - What can you do if your car broke down the middle of the journey. If close to the garage passable i think. But, what if it happened far from the garage. Yo...
    14 years ago
  • Health Effect By Smoking - lthough the negative health effects of cigarette smoking cannot be debated, it remains the single most common cause of preventable deaths. Each year, ove...
    14 years ago

Saturday, May 9, 2009

TUMIS BUNCIS


Bahan :

  • buncis 100 gr
  • tomat 50 gr
  • wortel 100 grsantan 100 gr
  • udang basah 100 gr 

Bumbu :

  • cabe merah 3 buah ( diiris serong )
  • bawang merah 3 siung (diiris tipis)
  • bawang putih 1 siung ( diiris tipis )
  • daun salam 1 lembar
  • sereh 1 batang
  • jahe 1 ruas jari ( diiris tipis )
  • laos 1 ruas jari ( dimemarkan )
  • garam secukupnya 

Cara Membuat :

  1. buncis dibersihkan lalu diiris serong
  2. wortel dikupas, dicuci potong seperti anak korek api 
  3. tumis bawang sampai harum, masukkan semua bumbu + udang basah 
  4. masukkan wortel, masak hingga layu
  5. masukkan buncis, kemudian masukkan santan masak hingga matang 
  6. terakhir masukkan tomat iris, garam cicipi rasanya 
  7. hidangkan dalam piring lonjong

No comments:

Post a Comment